Jumat, 19 Mei 2017

Syarat Rukun Nikah

Hy guys untuk hari ini Duta Jewellery | Cincin Kawin membahas tentang syarat rukun akad nikah dalam Islam. Bagi para pemuda pemudi harus diperhatikan syarat rukun nikahnya yaaaa biar sah.

Adapun syarat rukun nikah yaitu 

1. Mempelai Pria dan Wanita 
Adanya sepasang kekasih ( mempelai pria dan wanita ) yang jelas , bukan mahram dari satu keturunan yang jelas atau bukan pria atau wanita non muslim dengan salah satunya ini pasti tidak sah syart rukun nikah tersebut

2. Ijab 
Ijab ini biasanya dilakukan oleh wali dari pihak mempelai wanita yang sudah siap menikahkan putrinya dengan pria yang sholeh untuk dinikahkan. Ucapan ijabnya yaitu saya nikahkan fulan bin fulan dst... sampai selesai 

3. Qabul 
Qabul ini biasanya dilakukan oleh pihak pria yang menyebutkan saya terima nikahnya fulan binti fulan dst... maka dari itu adanya sahnya pernikahan 

4. Mahar 

Jangan lupa nih bagi kaum pria yaitu maharnya untuk mempelai wanita. Mahar ini bisa berbentuk uang atau perhiasan. Nah untuk perhiasan ini bisa berbentuk cincin kawin, gelang, kalung liontin dan anting .
Cincin kawin ini bisa berbentuk cincin emas untuk wanitanya dan cincin palladium atau cincin platinum untuk mempelai prianya. 
Mahar ini adalah mutlak menjadi hak seorang istri dan tidak boleh siapapun mengambilnya, entah ayahnya atau pihak yang lainnya kecuali sang istri memberikan dengan ikhlas untuk modal sang suami. Itu lah hal perbedaannya .
Disini juga wanita dan pria juga bisa memilih model model cincin kawin yang beraneka ragam yang disukai kedua pasangan tersebut.

Mahar tersebut sudah diterangkan didalam al Qu'ran: " Dan berikanlah mahar ( mas kawin ) kepada perempuan yang kamu nikahi sebagai pemberian yang penuh kerelaan". ( Qs. An nisa : 4 )

Dengan ini adanya mahar dan lain lainnya adalah syarat rukun nikah. 
Jadi harap perhatikanya supaya nanti mudah untuk menikah sesuai syariat islam dan bisa mengikuti sunnah Rasulullah SAW.

Mungkin sedikit dulu artikel Duta Jewellery | Cincin Kawin 
Jadi apabila tulisan ini ada yang salah mohon maaf karena admin masih awam.
Terima kasih ya sudah baca artikel ini 

Jangan lupa di share semoga yang ngeshare dapat jodoh yang terbaik dari Allah Swt .

Tidak ada komentar: